ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING MATERI MATRIKS
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui analisis kebutuhan peserta didik pada media pembelajaran interaktif
berbasis android menggunakan model discovery learning pada materi matriks. Metode penelitian yang digunakan
adalah deskriftif kualitatif. Subjek penelitian yang dipilih adalah peserta didik kelas XI TKJ SMK Bhina Sosial
sebanyak 30 responden. Intrumen yang digunakan berupa angket yang terdiri dari angket penggunaan media
pembelajaran, angket analisis materi, dan angket penggunaan model pembelajaran. Hasil penelitian ini menunjukkan
bahwa peserta didik kelas XI TKJ SMK Bhina Sosial membutuhkan suatu pembelajaran interaktif berbasis android
menggunakan model discovery learning pada materi matriks. Dengan harapan peserta didik akan lebih mudah
memahami materi serta lebih tertarik belajar matematika sehingga hasil belajar peserta didik dapat meningkat.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: http://dx.doi.org/10.24127/jlpp.v6i2.1808
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Yeni Rahmawati ES, Sudarman Sudarman
View My Stats
Jurnal Lentera Pendidikan by Pusat Penelitian LPPM UM METRO is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.